Mendaftarkan Blog Ke Search Engine Google


Blog/Web ingin popular alias pengen ter-index di google di halaman pertama, bahkan di posisi teratas. Ini semua harapan kita dong, siapa yang gak mau Blog/web kita ter-index di Search Engine Google di halaman pertama. 

Nah sekarang berikut cara2 mendaftarkan blog anda ke Search Angine Google :

1.Langkah pertama anda buka dulu kesini (Daftarkan) http://www.google.com/addurl/
Tinggal anda isikan sesuai URL anda dan isi yang lengkap.




2.      Langkah kedua anda Verifikasi dan Submit ke Webmaster Tools.

3.      Langkah selanjut memperifikasi dan men-submit sitemap blog anda ke webmaster tool.

4.      Lalu anda Klik Add a Site.
 

Enter the URL of a site you'd like to manage. Masukan URL nama blog anda disini. Misalnya yang saya masukan  http://www.kaptenteknologi.co.cc/ . (masukan nama blog anda)  
      
 
 


 
6. Kemudian langkah ke Lima  pada halaman Verification status, ( untuk blogspot biarkan pemilihan pada Meta Tag . red ). Salin / copy semua tulisan


7. Sudah beres semua anda Login ke blog anda. Kemudian pilih tataletak, lalu anda pilih lagi Edit HTML (Template anda). Lalu anda Cari kode ini (Ctrl + F)  <data:blog.pageTitle/>  lalu masukan meta tag tadi yang sudah anda copy di bawah code berwarna hijau di atas.
 
       8. Setelah itu jangan lupa Save dulu Templatenya.

        9. Sekarang anda balik lagi ke google webmaster tool, tinggal anda kemudian klik tombol   Verify,  untuk mengkonfirmasi pendaftaran.

 





       
10.     Pastikan anda sukses sampe disini, karena disini muncul halaman Dasboard.

Submit a Sitemap

Setelah blog kita terverifikasi, langkah selanjut men-submit sitemap ke blog anda. Untuk mensubmit sebuah sitemap dalam halaman dasboard cari tulisan Sitemaps kemudian klik link tulisan Sumbit a Sitemap.








Setelah itu pada halaman sitemaps klik tombol Add a site, dan masukan kode ini pada kotak isian Submit Sitemap. Seperti di bawah (berwarna hijau)
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500



 
TAMBAHAN
Begitulah cara2nya. Tapi, apabila blog anda ingin terkenal di search engine google anda sering-sering Comment di blog teman dan banyak2 tukar link. karena semakin banyak Link mengarah ke blog kita, maka semakin terkenal blog kita di search engine begitulah menurut master seo sih,
“Selamat mencoba”
Kapten Teknologi
----------------------








8 komentar:

  1. betul bro...semoga saja saya cepet terindek
    mash nunggu ne ud dua hari kemarin daftar

    BalasHapus
  2. blh juga nih... thanks for share... n salam kenal ya... ^_^..

    tukeran link yyuk... link mu dah tertancap di blog ku ^^.. link back ya.. Thx

    BalasHapus
  3. sip, blog saya juga udah didaftarin ke situ sob :)

    BalasHapus
  4. sippp . .langsuung dicoba sekarang . .
    thanks for share. . .

    BalasHapus
  5. sukses !!(info buat yang mu nyoba) walaupun agak repot,, tapi terus coba aza ulang2 terus pasti bakal ketemu . .
    :)

    BalasHapus
  6. trims mas..saya punya trik ping di search engine gratis di simalungun-expose.blogspot.com

    BalasHapus

Jadilah yang pertama berkomentar. dan tetap jaga etika dalam berkomentar :)