Cara Install IIS Di Windows 7

Sekarang akan membahas bagaimana cara install IIS (Internet Information Service), Jika ada yang belum tau dan belum paham apa itu IIS bisa baca artikel sebelumnya disini.

Sebelum anda menginstall IIS, Pastikan tidak ada web server yang terinstall, jika anda sudah install seperti XAMPP dan sejenisnya maka anda harus untuk mematikannya terlebih dahulu karena dihawatirkan terjadinya kres karena sesama web server.

Cara Install IIS Di Windows 7 :
setelah semuanya siap, sekarang kita siap untuk installasi IIS di windows 7 anda, Ikuti langkah2nya:

1. Klik kanan Computer



















2. Cari Program and features, Setelah ketemu lalu pilih



















3. Pilih Turn windows features on or off

















4. Hingga muncul gambar dibawah ini, lalu cari Internet Information Service lalu pilih






5. Klik ganda pada Internet information service, lalu klik ganda pada World wide web service, dan klik ganda juga Aplication Development Features lalu pilih OK



































6.  Tunggu hingga installasi selesai




















7. Installasi selesai, sekarang kita buka browser kita http://localhost/  jika berhasil maka akan muncul tampilan di browser anda seperti di gambar dibawah.

















Untuk penyimpanan file-file ada di C:\inetpub\wwwroot, ini sudah otomatis begitu install maka secera default langsung menuju ke directory C. file-file website anda tinggal simpan saja di sana. Jika ada kesulitan jangan sungkan bertanya. :)

Mungkin selanjutnya kita akan membahas bagamana install PHP nya di IIS, mudah-mudahan sempat.

        Salam

[ Kapten Teknologi ]

3 komentar:

  1. kapten mau nanya:

    setelah saya matikan/disable Internet information service, World wide web service, dan Aplication Development Features. blog saya di //localhost/nama blog kok tidak bisa dipanggil, malah muncul tulisan: Failed to Connect, Firefox can't establish a connection to the server at localhost.padahal xampp sedang berjalan. mohon bantuan kapten bgm agar bisa panggil lagi.saya pake OS windows7.
    terima kasih

    BalasHapus
  2. apache’nya udah di aktifin belum? kasus tersebut biasanya karena belum diaktifinya apache.
    coba msuk ke start->ketik service->masuk keservice, lalu start itu apache. supaya dapat berjalan. sekarang masuk ke localhost. oya jgn lupa mysqlnya juga aktifin di servicenya

    BalasHapus
  3. setelah diaktifkan berarti kita harus menginstall aplikasi mysql lagi ya.?
    sebelumnya saya sudah coba msuk ke start->ketik service->masuk keservice, kemudian cari apache dan klik start, namun hasilnya the system caanot find the file specified..
    saat saya klik start pada mysql hasilnya begitu juga..
    apa solusinya?

    BalasHapus

Jadilah yang pertama berkomentar. dan tetap jaga etika dalam berkomentar :)